Loading...
Jl. Poros Makale Makassar No.Km. 11, Kec. Mengkendek, Kab. Tana Toraja, Sulawesi Selatan 91871

S1 MUSIK GEREJAWI

(S1 MUSGER)


gambar Prodi

VISI MISI PRODI

VISI

“Menjadi Program Studi unggul yang menghasilkan lulusan profesional dalam bidang musik gerejawi yang kontekstual pada tahun 2027.” 

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dalam bidang musik gerejawi kontekstual  melalui pendekatan musikologi dan etnomusikologi.
  2. Menyelenggarakan dan menyebarluaskan hasil penelitian dalam bidang musik gerejawi kontekstual melalui pendekatan musikologi dan etnomusikologi.
  3. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang musikologi dan etnomusikologi.
  4. Menyelenggarakan kerjasama untuk meningkatkan kreativitas dan inovasi di bidang musik gerejawi.
  5. Menyelenggarakan layanan dan tata kelola pendidikan di  bidang musik gerejawi yang akuntabel.

TUJUAN

  1. Menghasilkan lulusan di bidang musik gerejawi yang berkarakter kristiani, kreatif, dan Inovatif melalui  pendidikan dan pengajaran dengan pendekatan musikologi dan etnomusikologi.
  2. Menghasilkan lulusan yang mampu meneliti masalah-masalah aktual di bidang musik gerejawi melalui pendekatan musikologi dan  etnomusikologi.
  3. Menghasilkan lulusan yang mampu melaksanakan pelayanan dan pengabdian kepada masyarakat di bidang musik dengan pendekatan musikologi dan etnomusikologi.
  4. Menghasilkan kerjasama untuk meningkatkan kreativitas dan inovasi di bidang musik gerejawi.
  5. Menghasilkan layanan dan tata kelola pendidikan di bidang musik gerejawi yang akuntabel.

KURIKULUM PRODI

Kurikulum Prodi belum Tersedia.

DOSEN S1 MUSIK GEREJAWI

Gambar

SERNILIA MALINO, M.Pd.

Dosen Tetap
Gambar

HASRAT DEWY RANTE ALLO, M.Mg.

Dosen Tetap
Gambar

HABEL KOMBONG KILA', M.Mg.

Dosen Tetap
Gambar

ZEFANYA SAMBIRA, M.Pd.

Dosen Tetap
Gambar

STEPHANI INTAN M. SIALLAGAN, M.Pd.

Dosen Tetap
Gambar

ADMADI BALLOARA DASE, M.Hum.

Dosen Tetap
Gambar

VANGKY ASYER, M.Sn.

Dosen Tetap